Berita

Termohon II Tidak Hadir, Sidang Pembuktian Ditunda

Majelis Hakim memutuskan untuk menunda agenda persidangan ke-4 yakni mendengarkan keterangan saksi dari pihak Pemohon dengan alasan tidak hadirnya Termohon II (Panitia Pemira UI). Majelis Hakim sebelumnya telah menunda persidangan sebanyak 2×15 menit untuk menunggu kehadiran pihak Termohon II. Hingga waktu yang ditentukan Termohon II tidak kunjung hadir juga sebelum sidang diputuskan ditunda pada hari Kamis, 11 Desember 2014. Hal ... Read More »

[Delly v. DPM UI] Sidang Pertama, Majelis Hakim Minta Revisi Ulang Permohonan

Majelis Hakim MM UI, melalui sidang pertamanya, kembali meminta Pemohon memperbaiki permohonannya. Pemohon diminta untuk menyesuaikan permohonannya sesuai dengan ketentuan beracara yang berlaku di Mahkamah Mahasiswa UI. Sidang dihadiri oleh DPM UI, Panitia Pemira, dan KP Pemira UI. Majelis Hakim telah memberikan nasihat agar Pemohon menjelaskan dengan rinci kewenangan Mahkamah untuk memutus, mempertajam dasar argumen Pemohon mengenai pokok perkara hingga tata ... Read More »

[Delly v. DPM UI] Ringkasan Surat Permohonan Sdr. Delly Permana

Pada tanggal 4 Desember 2014, Delly Permana, melalui kuasa hukumnya, telah menyerahkan berkas permohonan yang telah direvisi kepada Panitera Mahkamah Mahasiswa. Dalam perkara ini yang menjadi pihak Pemohon adalah Muhammad Delly Permana dan Pihak Termohon adalah Dewan Perwakilan Mahasiswa UI 2014. Dengan objek yaitu Penetapan Hasil UKK MWA UI UM 2014. Pemohon menilai terdapat tindakan kesewenang-wenangan Termohon dalam mengadakan Uji ... Read More »

Mahkamah Meminta Pemohon Memperbaiki Permohonan Delly

Gerry Fathurachman, selaku kuasa hukum dari Delly (peserta calon MWA UI UM 2015), mengajukan Permohonan kepada Mahkamah atas hasil UKK MWA pada tertanggal 29 November 2014. Setelah memeriksa kelengkapan dan syarat Permohonan, Kepaniteraan Mahkamah berpendapat bahwa Surat Permohonan harus diperbaiki terlebih dahulu sebelum diadakan Pemeriksaan Pendahuluan yang selanjutnya ditentukan masuk atu tidaknya kedalam persidangan. Mahkamah memberi tenggang waktu untuk memperbaiki ... Read More »

Undang-Undang No. 2 Tahun 2014 Tentang Hukum Acara Mahkamah Mahasiswa

Dewan Perwakilan Mahasiswa Universitas Indonesia (DPM UI) telah menetapkan Undang-undang No. 2 Tahun 2014 tentang Hukum Acara Mahkamah Mahasiswa UI. Undang-undang tersebut sekaligus menggantikan ketentuan pada Bab V UU IKM UI No. 2 Tahun 2009 tentang Mahkamah Mahasiswa yang selama ini dinilai memiliki kekurangan. Undang-undang ini mengatur beberapa hal, diantaranya: Kewenangan Mahkamah Mahasiswa Subyek Sengketa Pemeriksaan Persidangan Pelaksanaan Putusan Klik di sini untuk mengunduh ... Read More »

Meninjau UU Pemira IKM UI 2014 Pasca Putusan MM

Melalui Putusan Mahkamah Nomor 001 PUU MM.UIV2013 yang diucapkan pada 22 Oktober 2013, atas permohonan uji materi yang diajukan Pemohon terhadap Pasal 26 poin (d), Pasal 31 poin (d), serta Pasal 38 poin (d) Undang-undang IKM UI Nomor 1 Tahun 2013 mengenai pelepasan jabatan struktural calon peserta Pemira. Dan Pasal 26 poin (g), Pasal 31 poin (g), serta Pasal 38 ... Read More »

PROTAP/GBHK DPM UI: Pengawasan yang Keblalasan?

Pusgiwa, MMUI– PROTAP/GBHK merupakan salah satu  instrumen guna mengatur hubungan kelembagaan antara DPM UI (legislatif) dan MMUI (yudikatif). Inti dari pengaturan ini diantaranya  MMUI harus meminta persetujuan dalam menjalankan program kerja kepada DPM UI; sekaligus melaporkan pertanggungjawaban secara langsung kepada DPM UI. Benarkah hal demikian, bukankah kedua lembaga ini memiliki kedudukan yang sejajar? Pertama, perlu dicermati bahwasanya keberadaan PROTAP/GBHK ini tidak ... Read More »

Daftar Pengurus Mahkamah Mahasiswa UI 2014

Berikut susunan kepengurusan Lembaga Pengadilan UI periode 2014. Nama berikut merupakan hasil FPT DPM (hakim), dan hasil wawancara (Badan Kelengkapan). Terdiri dari: Hakim Konstitusi 1. Resa Raditya -merangkap Ketua- 2. Hanry Ichfan A. – merangkap Wakil- 3. Evandri G. Pantouw 4. Rafli Fadhilah 5. Bima Sakti Kepaniteraan 1. Siska Trisia -merangkap Ketua- 2. Achmad Fatchan 3. Ayu Pratiwi Lubis 4. Mutiara Zahroh 5. Feby ... Read More »

40 Pendaftar Ramaikan Seleksi BK MM UI 2014

Proses pendaftaran Badan Kelengkapan Mahkamah Mahasiswa Universitas Indonesia (MM UI) periode kepengurusan 2014 telah resmi ditutup empat hari yang lalu. Namun semuanya belum selesai sampai disini. Berdasarkan Pasal 44 ayat (2) UUD IKM UI, MM UI berwenang melakukan perubahan struktur organisasi termasuk memilih pengurus baru. Pada tahun ini, terdapat 40 orang yang mendaftarkan diri kedalam BK MM UI. Mereka terdiri dari pelbagai ... Read More »

Setelah Resmi Dilantik, MMUI bersiap Open Recruitment

Akhirnya komposisi 5 (lima) Hakim Konstitusi Mahkamah Mahasiswa (MM UI) telah terpilih, berdasarkan TAP UKK MM No 09/TAP/DPM UI/III/2014 lima hakim yang terpilih diantaranya; Evandri Guliano Pantouw, NPM 1006687442, Fakultas Hukum, Angkatan 2010 Resa Raditya, NPM 1106074235, Fakultas Hukum, Angkatan 2011 Hanry Ichfan Adityo, NPM 1106002570, Fakultas Hukum, Angkatan 2011 Muhammad Adiguna Bimasakti, NPM 1206251093, Fakultas Hukum, Angkatan 2012 Rafli ... Read More »